8 Langkah Cara Flash Rom Xiaomi Redmi 3/3 PRO Menggunakan TWRP

8 Langkah Cara Flash Rom Xiaomi Redmi 3/3 PRO Menggunakan TWRP
Hey yo sob, kali ini saya akan berbagi sedikit tips bagaimana cara flash rom/instal rom Xiaomi dengan menggunakan TWRP. Thread ini saya buat khusus biar kalian gk kebingungan step-step atau tahapan dalam melakukan flashing rom xiomi menggunakan TWRP.

Buat yang sudah sering flash pasti hal ini sudah biasa, tapi buat yang baru pertama kali pasti bingung ( saya dulu juga gitu) "Gimana cara flashnya, apa ajasih stepnya?" tapi jika sudah coba pasti udah biasa.

Sebenarnya saya sudah biasa flash room androit tapi hanya untuk seri samsung. Kalo xioami belum pernah. Karena baru pertama kali jadi pengguna (user) xiaomi saya sedikit merasa bingung dan ragu. Tapi ternyata tahapannya sama aja ya 😆 bedannya hanya cara pemasangan TWRPnya.  Pemasangan TWRP pada xiaomi sedikit lebih rumit karena tahapannya lebih banyak dibandingakan dengan pemasangan TWRP pada samsung.

Nah karana itu, maka saya buat thread ini sekedar berbagi pengalaman saja. Toh siapa tau dapat bermanfaat bagi sobat yang membutuhkan. buat sobat yang ingin flash rom bisa simak dan pahami langkah yang akan saya berikan berikut.

Jika sudah unlock bootloader, flash rom bisa menggunakan TWRP dengan cara sebagai berikut:
  1. Backup data terlebih dahulu. Dan pastikan battery cukup ya, minimal diatas 50% lah.
  2. letakkan ROM yang sudah sobat awb download di internal/external storage perangkat xiaomi mu sob.
  3. Masuk ke recovery TWRP. (HH dalam kondisi mati, tekan tombol Vol Up + Vol Down + Power).
  4. Lakukan Wipe (dalvic, data, dan cache).
  5. Setelah wipe, back lalu Install ROM.
  6. Install ido-auto-bootimg*zip (Jika hh yang digunakan adalah redmi 3/pro [ido]).
  7. Setelah instal rom sukses. Kalo mau di wipe lagi juga bisa kalok gak mau juga gk pp.
  8. Reboot.
Perlu diingat, TWRP ada yang sudah UBL dan yang belum/Non UBL. Jadi jika belum ubl tapi sudah pasang twrp, disarankan untuk ubl dulu. Jika dipaksakan maka akan bootloop. dan satu lagi yang perlu dingat  adalah DWYOR = Do With Your Own Risk !!!!.

Semua yang terjadi pada perangkat sobat akibat tips yang saya buat ini bukanlah tanggung jawab saya  (Semua ditanggung penumpang). sekian semoga bermanfaat.

Post a Comment

  • Silahkan tinggalkan pesan dengan menggunakan parse box tool untuk menambahkan style komentar.
    b untuk style font tebal ,um untuk style font miring ,u untuk style font garis bawah dst..
    Untuk memasukan gambar dan video yt masukan url lalu klik img atau yotube
  • Untuk menyampaikan expresi gunakan emoticon
  • Untuk mengupload gambar bisa menggunakan Upload img lalu salin link url dengan kode
    [img]url gambar[img]
  • Jangan lupa aktifkan notif me/Beri tahu saya pada kolom komentar agar mendapat email balasan komentar sobat
Show Parser Box
Show emo

b em u quote
pre code img youtube
embed
:)
=)
:(
:D
:v
;)
^_^
:(
(y)
;3

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel